20 Makanan Khas Korea Selatan

Makanan Khas Korea Selatan Paling Enak dan Populer

  1. Sannakji  Atau Gurita Hidup
Makanan Khas Korea Selatan Paling Enak dan Populer
Makanan khas korea yang akan kita bahas sesaat lagi merupakan salah satu makanan korea yang cukup extreme, pasalnya makanan khas korea ini menghadirkan sebuah makanan yang tidak umum bagi beberapa orang atau pencinta kuliner.
Yakni gurita hidup yang di negara korea di sebut dengan makanan bernama Sannakji. Tentu akan menjadi sebuah pengalaman berarti bagi anda saat memakan makanan khas korea bernama Sannakji ini.
Sannakji merupakan jenis makanan mentah yang ada di Negara Kora yakni gurita yang di potong kecil-kecil dan kemudian di beri atau di campur dengan biji wijen dan minyak.
Dengan hanya cara masak yang seperti itu saja makanan khas korea bernama Sannakji ini sudah bisa di konsumsi. Akan tetapi yang wajib anda ketahui adalah tentakel dari gurita ini apabila tersangkut di tenggorokan bisa berakibat fatal dan sangat berbahaya.

  1. Kimbap
Makanan Khas Korea Selatan Paling Enak dan Populer
Makanan khas korea selatan paling enak yang selanjutnya adalah Kimbap yang tentu dalam waktu beberapa tahun belakangan ini sangat terkenal di Indonesia. Banyak orang yang penasaran untuk mencoba makanan khas korea yang satu ini.
Sebenarnya Kimbap adalah sebuah makanan korea yang mana merupakan nasi putih yang di dalamnya di isi dengan daging, telur, ikan dan sayuran. Kemudian beberapa bahan yang sudah ada di gulung dengan gim atau rumput laut.
Makanan khas korea bernama Kimbap ini berbentuk segitiga atau yang umum adalah mempunyai bentuk yang bundar. Umumnya sebenarnya makanan bernama Kimbap ini menggunakan sayuran seperti wortel, bayam, timun dan acar lobak.
Tentu saja makanan khas korea bernama Kimbap ini semakin populer karena dalam beberapa drama film korea yang beredar di indonesia makanan bernama Kimbap ini sering muncul.
  1. Jajangmyeon
Makanan Khas Korea Selatan Paling Enak dan Populer
Makanan khas korea paling populer yang berikutnya adalah sebuah makanan yang biasanya di sebut dengan nama Jajangmyeon.
Sebenarnya makanan khas korea yang satu ini merupakan mie khas Korea yang di dalamnya terdapat sayuran, potongan daging, saus kedelai hitam kental dan sebenarnya makanan bernama Jajangmyeon ini mirip dengan mie ayam yang ada di indonesia, akan tetapi yang membedakan adalah bahan yang ada di dalamnya.
Makanan korea yang bernama Jajangmyeon ini biasanya di sajikan dengan saus kedelai dan acar lobak pada saat kondisi masih panas. Tentu kepopuleran dari Jajangmyeon ini semakin luar biasa saat dalam beberapa drama korea makanan ini sering muncul dan di sebut-sebut.
Tentu saja mie pasta kedelai hitam yang ada dalam makanan khas korea yang satu ini mempunyai cita rasa khas makanan korea yang lezat dan wajib untuk di cicipi.
  1. Chapchae atau Japchae
Makanan Khas Korea Selatan Paling Enak dan Populer
Makanan khas korea yang selanjutnya akan kita bahas adalah sebuah makanan yang nampaknya namanya hampir sama dengan makanan yang sering di hidangkan di keluarga indonesia, makanan dari korea ini bernama Chapchae.
Advertisement
Di indonesia terdapat capcay yang tentu saja bagi para pencinta kuliner indonesia sudah tidak asing dengan jenis makanan yang satu ini. Ada hal yang membedakan antara capcay indonesia dengan Chapchae.
Apa sih yang membedakan dari kedua makanan tersebut? Yakni pada tumis bihun yang tidak akan kita dapatkan di capcay indonesia. Tentu saja dari bumbu rempah yang ada di dalamnya juga sangat berbeda yang masing-masing makanan dari korea atau indonesia mempunyai ke khasan sendiri.
Untuk Chapchae yang merupakan makanan khas korea biasanya di berik biji wijen, irisan cabe dan tidak lupa beberapa potongan daging bisa kita dapatkan di makanan khas korea yang satu ini.
  1. Bibimbap
Makanan Khas Korea Selatan Paling Enak dan Populer
Advertisement
Makanan khas korea paling enak dan populer yang selanjutnya akan kita bahas adalah sebuah makanan yang bernama Bibimbap.
Makanan yang satu ini merupakan nasi campur akan tetapi nasi campur khas korea yang di dalamnya terdapat nasi putih dan juga berbagai lauk pauk dan juga sayuran, tidak lupa dalam makanan khas korea bernama Bibimbap ini juga di dalamnya terdapat saus sambal yang sangat khas korea.
Biasanya Bibimbap ini di hidangkan dengan lauk yang di susun sehingga mendapatkan tampilan yang menarik dan menggugah selera makan anda.
Banyak orang yang pada saat akan memakan makanan khas korea bernama Bibimbap ini di campur dan di aduk-aduk hingga tercampur dengan rata, setelah itu Bibimbap di nikmati. Untuk saran penyajian dari makanan korea Bibimbap ini harus di lahap saat masih panas.
  1. Kimchi
Makanan Khas Korea Selatan Paling Enak dan Populer
Dalam beberapa tahun belakangan ini makanan khas korea yang satu ini mendapatkan tempat tersendiri di hati para penggemar makanan korea.
Makanan yang biasa di sebut dengan Kimchi ini merupakan makanan khas korea yang di buat dari hasil fermentasi sayuran yang di campur dengan berbagai macam bumbu rempah khas korea yang biasanya Kimchi ini di sajikan dalam berbagai rasa seperti misalkan asam dan juga pedas.
Beberapa sayuran yang biasanya bisa di gunakan pada masakan khas korea bernama Kimchi ini adalah seperti misalkan saja timun, lobak, sawi dan yang lainnya.
Untuk bumbunya dari makanan khas korea Kimchi ini seperti misalkan saja pasta udang, saus ikan, bawang putih, bawang bombay, cabe dan jahe. Bisa terbayang bukan bagaimana rasa dari makanan korea Kimchi ini jika di lihat dari bumbunya, karena daya tahannya yang lama biasanya makanan khas korea Kimchi ini di kemas untuk di jual.
  1. Bulgogi
Makanan Khas Korea Selatan Paling Enak dan Populer
Rasa dari makanan khas korea yang bernama Bulgogi ini memang sudah tidak bisa di ragukan lagi, bahkan saat ini banyak mie instan di indonesia yang varian mienya ada yang rasa Bulgogi.
Tentu hal ini akan bisa membuat makanan khas korea bernama Bulgogi ini semakin terkenal di telinga para pencinta kuliner di seluruh dunia. Sebenarnya makanan khas korea selatan ini di buat dari daging sapi yang di kondisikan hingga dalam bentuk yang tipis dan di panggang.
Dengan beberapa campuran seperti minyak wijen, lada, bawang putih, kecap, gula, jahe dan bumbu yang lain membuat rasa dari Bulgogi yang merupakan makanan khas korea ini banyak di minati oleh pencinta kuliner dunia.
Tentu jika Bulgogi panggang di campur dengan sampal saus akan memberikan sensasi luar biasa di dalam setiap gigitannya. Dan biasanya Bulgogi yang merupakan masakan khas korea ini di sajikan dengan berbagai sayuran segar.
  1. Ramen atau Ramyeon
Makanan Khas Korea Selatan Paling Enak dan Populer
Makanan khas korea yang selanjutnya akan kita bahas adalah sebuah makanan korea yang sepertinya sudah tidak asing lagi di telinga para pencinta kuliner di seluruh indonesia.
Makanan korea yang bernama Ramyeon ini merupakan mie korea yang cukup populer, hal ini di karenakan Ramyeon sangat sering muncul di berbagai film korea dan tentu hal ini membuat makanan khas korea bernama Ramyeon ini cepat terkenal dan populer.
Biasanya Ramyeon ini di makan secara unik, yakni makan langsung dengan panci atau tutup pancinya.
Dan biasanya makanan khas korea Ramyeon ini mempunyai rasa pedas, dengan kuah yang kental dan mempunyai mie jenis ukuran agak besar yang tentu akan sangat mengenyangkan perut lapar anda.
Bahkan kita bisa melihat Ramyeon dengan kemasan instan yang siap untuk kita masak dengan sangat mudah tanpa kita harus bisa mempunyai ketrampilan memasak.
  1. Miyeok Guk atau Sup Rumput Laut Korea
Makanan Khas Korea Selatan Paling Enak dan Populer
Makanan khas korea paling enak dan paling populer yang selanjutnya akan kita bahas adalah sebuah makanan yang oleh orang korea di sebut dengan Miyeok Guk. Makan korea yang satu ini merupakan sup rumput laut yang tentu sangat khas dari Negeri Korea.
Untuk membuat makanan khas korea bernama Miyeok Guk ini yakni dengan mencampurkan rumput laut dengan kaldu ikan atau sapi sehingga menghasilkan rasa yang sedap.
Akan tetapi untuk menghasilkan rasa yang lebih lezat anda harus mencampurkan juga bumbu seperti misalkan saja bawang putih, minyak wijen, garam dan kecap.
Selain enak ternyata makanan khas korea ini juga mempunyai manfaat yang sangat bagus untuk tubuh kita, kandungan iodin dan kalsium terdapat dalam Miyeok Guk ini. Biasanya makanan ini sering di buat pada saat menjalankan sebuah acara ulang tahun di Negara Korea sana.
  1. Tteok atau Kue Beras
Makanan Khas Korea Selatan Paling Enak dan Populer
Makanan khas korea yang berikutnya adalah sebuah makanan yang sangat unik yakni Kue Beras atau nama koreanya adalah Tteok.
Makanan khas korea yang satu ini adalah di buat dari tepung beras ketan yang tentu saja bisa di masak dengan berbagai versi yakni dengan cara di goreng, di rebus dan juga di kukus.
Biasanya makanan khas korea yang satu ini di konsumsi saat menjalankan sebuah perayaan seperti tahun baru korea.
Tentu saja Tteok atau kue beras yang merupakan makanan khas korea ini di buat dengan berbagai macam bentuk. Bahkan saking populernya, makanan khas korea Tteok ini sangat mudah untuk kita dapatkan di Negara Korea sana, pasalnya banyak pedagang kaki lima yang menyajikan untuk anda.
Berbagai kombinasi bahan yang bisa anda campurkan dengan makanan khas korea Tteok ini seperti misalkan kacang merah, kacang hijau, buah kering, pasta kacang merah manis dan masih banyak yang lainnya.
  1. Gogigui
Makanan Khas Korea Selatan Paling Enak dan Populer
Makanan khas korea selatan yang selanjutnya akan kita bahas adalah sebuah makanan yang populer dengan nama Gogigui. Makanan yang satu ini merupakan makanan pilihan yang bisa anda coba, karena makanan dengan jenis BBQ khas korea ini sangat lezat.
Biasanya makanan bernama Gogigui ini di masak dengan panggangan meja. Dalam membuat Gogigui ini berbagai jenis daging dan sayur di campur dengan saus di panggang hingga menghasilkan rasa lezat.
Gogigui ini sepertinya merupakan sebuah makanan khas korea premium yang wajib untuk anda cicipi.
Pasalnya Gogigui ini sangat sering di sajikan di restoran-restoran yang ada di korea, jadi dengan mudah anda bisa menemukan makanan khas korea bernama Gogigui ini. Korea BBQ yang satu ini dengan mudah bisa anda dapatkan di Kota Seoul yang merupakan ibu kota dari Korea Selatan.
  1. Tteokbokki
Makanan Khas Korea Selatan Paling Enak dan Populer
Makanan khas korea yang tidak kalah populer dengan makanan korea yang lainnya adalah Tteokbokki. Makanan yang satu ini merupakan makanan yang mempunyai ciri yakni pedas, masnis, mengenyangkan dan bertekstur kenyal.
Tteokbokki sendiri adalah kue beras yang telah di campur dengan saus sambal dan tidak jarang Tteokbokki ini di dalamnya terdapat daging yang lezat.
Makanan bernama Tteokbokki ini sangat cocok bila di jadikan makanan untuk minum bersama dengan sahabat.
Dengan wajan yang sangat besar biasanya makanan bernama Tteokbokki ini di buat. Makanan khas korea yang satu ini sangat mudah untuk anda temukan di penjaja makanan yang berada di pinggir jalan, tentu ini akan memudahkan anda untuk dapat mencicipi makanan khas korea bernama Tteokbokki ini.
  1. Beondegi
Makanan Khas Korea Selatan Paling Enak dan Populer
Makanan khas korea paling enak dan paling populer yang selanjutnya adalah Beondegi yang tentu saja sangat luar biasa makanan yang satu ini. Pasalnya Beondegi ini merupakan makanan yang sangat unik yang bisa anda coba jika anda sedang berada di Korea.
Makanan yang menantang untuk anda coba pasalnya, Beondegi ini adalah sup larva ulat sutra yang tentu di Indonesia merupakan makanan yang tidak umum bukan?
Beondegi ini bisa anda temukan di pedagang makanan jalanan, ini jika anda memang benar-benar ingin mencicipi rasa dari makanan bernama Beondegi ini.
Akan tetapi mungkin makanan ini bisa anda dapatkan di Seoul saja, hal ini di karenakan makanan khas korea yang satu ini sudah cukup langka untuk di temukan. Jadi bagi anda yang menginginkan untuk mencoba makanan khas korea ini anda bisa datang ke Korea.
  1. Schnee Pang
Makanan Khas Korea Selatan Paling Enak dan Populer
Makanan khas korea selatan yang termasuk salah satu makanan yang cukup populer dan di minati banyak orang.
Makanan bernama Schnee Pang ini merupakan sebuah makanan khas korea yang di buat dari adonan tepung di bentuk seperti bola-bola dan kemudian di goreng hingga matang.
Mempunyai rasa yang dominan manis, saat ini juga di variasikan dengan green tea, coklat, gula dan sebagainya.
Schnee Pang ini sangat mudah bisa anda temukan di Korea, seperti di stasiun kereta dan juga mall makanan khas korea Schnee Pang ini bisa anda temukan.
Bahkan biasanya juga Schnee Pang ini di sajikan di toko-toko roti yang tentu saja akan semakin mudah bagi anda untuk mecicipi makanan khas korea yang satu ini. Jadi apabila anda sudah berada di Korea, pastikan anda tidak pulang sebelum mencicipi makanan khas korea yang satu ini.
  1. Tokkebi Hot Dog
Makanan Khas Korea Selatan Paling Enak dan Populer
Ada lagi sebuah makanan khas korea yang sangat wajib untuk anda coba jika anda sedang berada di Korea Selatan, tentu akan menjadi pengalaman menarik jika anda menikmati makanan khas korea yang satu ini.
Terkenal dengan nama Tokkebi Hot Dog ini merupakan makanan korea yang mana hot dog yang telah di masukkan atau di bungkus dengan kentang goreng, tentu mempunyai rasa yang sangat enak dan merupakan makanan populer di negara korea.
Tokkebi Hot Dog ini merupakan makanan yang di dalam setiap gigitannya akan merasakan sensasi yang sangat lezat.
Akan tetapi di antara banyaknya makanan khas korea yang populer di Indonesia, tapi entah kenapa makanan khas korea yang populer dengan nama Tokkebi Hot Dog ini tidak di kenal banyak orang. Biasanya anda akan sangat mudah untuk mendapatkan makanan ini di orang yang berjualan di sepanjangan jalan yang ada di Insadong.
Advertisement
  1. Bungeoppang
Makanan Khas Korea Selatan Paling Enak dan Populer
Salah satu makanan yang sangat enak dan merupakan makanan khas korea yang juga wajib untuk mencicipi makanan yang populer dengan nama Bungeoppang.
Makanan yang terkenal dengan nama Bungeoppang ini merupakan makanan khas korea yang berupa kue manis dengan bentuk yang sangat unik yakni mempunyai bentuk ikan dan tentu saja tidak bisa di pungkiri di dalamnya terdapat isi kacang merah yang lezat.
Biasanya orang korea mengkonsumsi kue manis yang populer dengan nama Bungeoppang ini pada saat cuaca dingin. Bahkan banyak orang korea yang mengatakan jika Bungeoppang yang merupakan makanan khas korea terfavorit saat ini.
Rasanya sangat mudah bagi anda yang ingin mencicipi enaknya Bungeoppang ini, pasalnya makanan khas korea yang satu ini dapat dengan mudah anda temukan di jalanan, karena banyak pedagang jalanan yang menghadirkan untuk anda.
  1. Hobakjuk
Makanan Khas Korea Selatan Paling Enak dan Populer
Ada sebuah makanan khas korea yang sepertinya sangat wajib untuk kita masukkan dalam daftar makanan korea di halomuda.com ini.
Makanan lezat ini populer dengan nama Hobakjuk yakni merupakan sebuah makanan khas korea yang di buat dari bahan dasar yakni labu dan di jadikan makanan berjenis bubur.
Tentu dengan mengolah labu menjadi makanan korea berjenis bubur, akan mempermudah pencernaan di dalam tubuh orang yang memakan Hobakjuk ini.
Di korea sana, makanan yang terkenal dengan nama Hobakjuk ini sangat di favoritkan. Bahkan tidak sedikit tempat makan atau restoran korea yang menyajikan menu makanan korea Hobakjuk ini. Dan pastinya makanan bernama Hobakjuk ini masuk dalam kategori makanan korea halal.
Memang tidak bisa di pungkiri lagi jika negara korea selatan mempunyai jenis dan macam masakan khas korea yang sangat beragam.
  1. Jjampong
Makanan Khas Korea Selatan Paling Enak dan Populer
Masakan khas korea yang berikutnya akan menjadi topik kita adalah sebuah makanan yang populer dengan nama Jjampong. Sebuah makanan yang termasuk dalam kategori seafood pasalnya di dalam Jjampong terdapat udang dan juga cumi.
Sebenarnya Jjampong merupakan masakan khas korea yang di dalamnya terdapat mie dengan campuran seafood yang mempunyai rempah dengan cita rasa pedas. Jadi makanan ini sangat cocok bagi anda pencinta makanan pedas.
Dalam hal ini, makanan khas korea Jjampong ini merupakan salah satu dari kesekian makanan korea yang halal. Akan tetapi apabila anda bukan orang yang suka dengan pedas, maka anda juga bisa memilih Jjampong yang tidak mempunyai rasa pedas.
Memang pada dasarnya warna dari makanan khas korea ini yakni merah, warna tersebut di dapat dari campuran bumbu rempah yang berasal dari korea untuk membuat Jjampong ini.
  1. Haemul Pajeon
Makanan Khas Korea Selatan Paling Enak dan Populer
Rasanya menjadi sebuah kewajiban jika halomuda.com harus memasukkan Haemul Pajeon ini ke dalam list bahasan kita kali ini. Pasalnya Haemul Pajeon merupakan makanan khas korea yang sangat populer di korea selatan.
Dengan bentuk seperti pancake, makanan ini mudah untuk di kenali. Sebenarnya Haemul Pajeon ini merupakan masakan korea yang di buat dari bahan dasar makanan laut dan merupakan makanan halal yang baik untuk anda.
Makanan Haemul Pajeon ini biasanya di jadikan sebagai kudapan di saat sebuah perayaan terjadi di Korea sana.
Makanan ini juga merupakan sebuah masakan yang cocok bagi para pencinta seafood, pasalnya ternyata dalam pembuatan Haemul Pajeon terdapat bahan dari laut seperti misalkan saja cum dan gurita yang biasa di jadikan sebagai topping di makanan korea ini.
Jadi jangan sampai di lewatkan untuk menikmati Haemul Pajeon ini jika anda sedang ke Korea.


Komentar